Rumah Dipedesaan

Memiliki rumah yang indah nan bagus adalah impian dari setiap orang yang belum memiliki rumah ataupun mereka yang sudah memiliki rumah namun masih belum tertata rapi dan atau terbangun rapi, baik itu berupa rumah mewah maupun rumah sederhana dan mungil. 

Banyak masyarakat desa yang sudah sukses atau orang kota yang memilih membangun rumah didesa karena ingin merasakan kesejukan dan ketenangan serta kedamaian.

Rumah yang indah dan sederhana namun tetap berkelas dipedesaan pada umumnya tidak seperti kebanyakan rumah diperkotaan dimana disetiap sisi rumah biasanya terdapat gang gang kecil yang membatasi antara rumah satu dengan yang lainnya, sedang rumah diperkotaan atau perumahan hanya dibatasi jalan raya atau jalan kampung maupun gang.

Rumah yang kecil dan mungil ataupun rumah yang besar nan mewah pada dasarnya hanyalah sebuah tempat untuk bermukin atau berlindung dari sengatan matahari dan atau melindungi dari guyuran hujan, maupun angin kencang yang bisa datang setiap waktu, namun demikian tidak sedikit orang yang memiliki keinginan untuk memiliki rumah yang indah , asri dan sederhana namun tetap terlihat berkelas.


Rumah di desa biasanya digambarkan dengan halaman yang luas dengan interior yang sederhana seperti gambar diatas, dengan halaman yang luas rumah yang mungil maupun besar dengan berbagai macam tanaman baik bunga maupun buah serta pohon yang rindang.

Gambaran sebuah rumah yang asri dan tenang dipedesaan. 


Blog, Updated at: 15.02.00

0 komentar:

Posting Komentar